Koleksi Buku Baru – Mei 2018
|Berikut ini kami informasikan terkait daftar koleksi buku baru bulan Mei 2018
- Ikhtisar Teori Dan Soal Jawab Akuntansi Lanjutan I Edisi 1, Arifin Sabenier, Drs. H., BPFE
- Membuat Aplikasi Sistem Pakar Dengan PHP dan Editor Dreamweaver + CD, Bunafit Nugroho, Gava Media
- Java Di Web + CD, Shalahuddin ; Rosa A.S, Informatika
- Pemograman Game dengan Java dan GTGE + CD , Andi Taru Nugroho N.W, ANDI
- Framework PHP Yii 2 : Develop Aplikasi Web Dengan Cepat dan Mudah, Yosef Murya Kusuma Ardhana, Jasakom
- Analisis SEM-PLS dengan WarpPLS 3.0 untuk Hubungan Nonlinear dalam Penelitian Sosial dan Bisnis, Mahfud Sholihin, Andi
- Data Mining : Teori dan Aplikasi Rapidminer, Retno Tri Vulandari, Gava Media
- Data Mining untuk Klasifikasi dan Klasterisasi Data, Suyanto, Informatika
- Metode Numerik dengan Scilab +CD, Setia Budi Sasongko, Andi
- Udah Putusin Aja !, Felix Y.Siauw, Mizania
- Membangun Sistem Basis Data dengan Oracle XE, Budi Susanto, Andi
- Rekayasa perangkat lunak: terstruktur dan berorientasi objek, Rosa A.S, M. Shalahuddin, Informatika
- Sistem Informasi Geografis dengan Map Info, Wahana Komputer, Elex Media Komputindo
- Mikrotik Kung Fu : Kitab 1 Edisi Revisi, Rendra Towidjojo, Jasakom
- Panduan Mudah Belajar Arduino Menggunakan Simulasi Proteus + CD, Muhammad Syahwil, Andi
- Belajar Pemograman JAVA dengan Jbuilder 2006 Enterprise + CD, Adi Purnomo, Andi
- Pentaho : Solusi Open Source untuk Membangun Data Warehouse + CD, Mulyana JRP, Andi
- Studi Kelayakan Bisnis Edisi Kedua, Kasmir, Jakfar, Kencana Prenada Media Group
- Aplikasi Analisis Multivariate dengan program SPSS, Imam Ghozali Dr., M.Com, Badan Penerbit Universitas Diponegoro
- Balanced Scorecard : Alat Manajemen Kontemporer Untuk Pelipatganda Kinerja Keuangan Perusahaan. Edisi Kedua, Mulyadi, Salemba Empat
- Bahasa Indonesia : Untuk Penulisan Karya Tulis Ilmiah (Mata kuliah Pengembangan Kepribadian), Yakub Nasucha, M. Rohmadi, Agus Budi Wahyudi, Media Perkasa
- Hukum Administrasi Negara dan Kebijakan Pelayanan Publik, Juniarso Ridwan, Achmad Sodik Sudrajat, Nuansa
- Akuntansi lanjutan, edisi ketujuh jilid 2, Floyd A. Beams, John A.Brozonsky, Craig D. Shoulders, Indeks
- Akuntansi lanjutan, edisi kedelapan jilid 1, Floyd A. Beams, Indeks
- Ekonomi Islam : Lembaga Ekonomi dan Keuangan Islam, Sholahuddin. M, SE., M.Si., Muhammadiyah University Press
- Memahami Laporan Keuangan edisi ketujuh, Lyn M. Fraser, Aileen Ormiston, Indeks
- Langkah Mudah Pemrograman Android Menggunakan App Inventor 2 Ultimate, Abdul Kadir, Elex Media Komputindo
- Kupas tuntas bermacam aplikasi generasi cloud computing, Hernita P, Andi
- From Zero to a Pro – Pemrograman Aplikasi Android + CD, Abdul Kadir, Andi
- Visual Basic .Net untuk Programmer + CD, Sianipar R. H, Andi